Rabu, 27 September 2023

Berdasarkan Data BPS, Angka Pengangguran di Jambi Mengalami Kenaikan

- Senin, 7 November 2022 | 23:18 WIB
Berdasarkan Data BPS, Angka Pengangguran di Jambi Mengalami Kenaikan
Berdasarkan Data BPS, Angka Pengangguran di Jambi Mengalami Kenaikan

GEMALANTANG.COM - Dari Februari tahun 2019 angka pengangguran di Provinsi Jambi meningkat tinggi.

Tingginya angka pengangguran di Provinsi Jambi disebabkan oleh dampaknya pandemi Covid-19 lalu.

Badan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Jambi Agus Sudibyo melalui, Statistik ahli muda bidang tenaga kerja Sisilia Nurteta, menjelaskan sejak bulan Februari 2019 sampai Agustus 2022, Provinsi Jambi untuk angka pengangguran capai angka 86.46 juta jiwa.

” Pada bulan Februari 2019 sampai Agustus 2020 angka pengangguran di Provinsi Jambi terus mengalami peningkatan,” ucapnya.

Untuk di ketahui pada bulan Februari 2019 angka pengangguran di Jambi capai angka 62.77 juta orang, sedangkan Agustus 2019 capai angka 71.21 juta orang sedangkan Februari 2020 capai angka 76.99 juta orang dan Agustus 2020 capai angka 93.99 juta orang.

 



Di lanjutkan pada bulan Februari 2021 capai angka 87.31 juta orang.bulan Agustus 2021 capai 93.76 juta orang. sedangkan bulan Februari 2022 capai angka 86.93 juta orang dan bulan Agustus 2022 capai angka 86.46 juta orang.

” Masih tingginya angka pengangguran ini lebih dominan perempuan di bandingkan laki-laki,” jelasnya.

Berdasarkan peta lokasi wilayah, di perkotaan lebih tinggi angka pengangguran di bandingkan dengan pedesaan.

Editor: Gema Lantang

Tags

Terkini

Al Haris: Cabai Momentum Pembangunan Pertanian

Selasa, 22 November 2022 | 20:50 WIB

Harga TBS Kelapa Sawit Pruode 11-17 November di Jambi

Sabtu, 12 November 2022 | 18:48 WIB
X