daerah

Angkutan Batubara Masih Leluasa Melintas, Ketum LPKNI Gugat Gubernur Jambi

Minggu, 26 Januari 2025 | 21:28 WIB
Tangkap layar video kendaraan angkutan batubara melintas di jalan umum di Kota Muara Bulian, Kabupaten Batanghari, Minggu (26/01/2025) malam. (Gemalantang.com/istimewa)

Pemerintah Provinsi Jambi diketahui telah menghentikan operasi angkutan batubara yang melintas di jalur sungai saat ini.

Langkah ini diambil setelah insiden tongkang pengangkut batubara menyenggol tiang jembatan Tembesi beberapa hari lalu, menurut laporan media berbasis di Jambi.

Baca Juga: Sistem Coretax Banjir Keluhan, Sri Mulyani: Kepada Wajib Pajak, Saya Mengucapkan Maaf

Sayangnya saat ingin dimintai keterangan soal perkara tersebut, Perkumpulan Pengusaha Tambang Batubara (PPTB) Jambi bungkam.

Halaman:

Tags

Terkini

Bina Marga Kebut 461 Proyek Ruas Jalan di Kota Jambi

Rabu, 10 Desember 2025 | 16:40 WIB